Persiku News - Manajemen Persiku telah menego para pemain yang sebelumnya telah dinyatakan lolos dalam seleksi terbuka yang di pimpin langsung oleh pelatih kepala Riono Asnan. dalam seleksi yang berjalan kurang lebih selama 2 minggu banyak pemain yang berguguran termasuk pemain berpengalaman Idrus (eks PSIS Semarang).
Pada seleksi hari terakhir pelatih Persiku Kudus Riono asnan telah mendapatkan 19 nama yang di nyatakan lolos seleksi. "pemain setelah ini saya liburkan dan saya beri waktu untuk nego dengan manajemen, selain itu karena lapangan juga mau di pake Persiku Junior" ujarnya. Senin, 10 Oktober 2011. Latihan di mulai lagi Senin pekan depan dengan beberapa pemain asing, tambahnya.
21 pemain yang telah dinyatakan lolos kemudian di nego oleh pihak manajemen Persiku dan baru 21 pemain yang sudah dinyatakan deal dengan nilai kontrak yang di tawarkan oleh manajemen. 21 pemain itu adalah sebagai berikut :
21 pemain yang telah dinyatakan lolos kemudian di nego oleh pihak manajemen Persiku dan baru 21 pemain yang sudah dinyatakan deal dengan nilai kontrak yang di tawarkan oleh manajemen. 21 pemain itu adalah sebagai berikut :
Berikut ini adalah 21 Pemain yang sudah deal :
- Prahita Dian (Kiper) Klub Asal Persiku Kudus
- Nanda Pradana (kiper) Klub asal PSMP Mojokerto
- Aditya fajar (kiper) Klub asal Persebaya
- Danial (Belakang) Klub Asal PSMP Mojokerto
- Munadi (Belakang) Klub Asal Pusaka Raya Kudus
- Heru Kusmanto (Belakang) Klub Asal Persiku Kudus
- Junaidi (Belakang) Klub Asal Persiku Kudus
- Ardi Sunyato (Belakang) Klub Asal Persiba Bantul
- Merdyanto Melong (Belakang) Klub Asal Bintang Medan Fc
- Murwanto (Belakang) Klub Asal Persiku Kudus
- M. Idris (Belakang) klub asal Persiku Kudus
- Dodon Kuncahyo (Tengah) Klub Asal PSMP Mojokerto
- Adib Rosyana (Tengah) Klub Asal Diklat Kudus
- Voller Ortega (Tengah) Klub Asal Persibabar Bangka Barat
- Wahyu Fitrianto (Tengah) Klub Asal PSMP Mojokerto
- Agus Rianto (Tengah) Klub Asal Persiku Kudus
- Sugeng Riyadi (tengah) Klub asal Persiku Kudus
- Indra Lesmana (Tengah) Klub Asal Persika Karawang
- Agus Santiko (Depan) Klub Asal Persiku Kudus
- Arif Fatchul (Depan) Klub Asal Persiku Kudus
- Joko Purnomo (Depan) Klub Asal Diklat Kudus
Dari 21 pemain yang sudah deal dengan manajemen, pelatih Riono Asnan mengaku masih kekurangan pemain di pos tertentu yaitu pemain untuk mengisi posisi gelandang bertahan dan gelandang sayap.
0 komentar:
Post a Comment
Petunjuk Berkomentar :
-> Pilih Name/URL
-> Isi dengan Nama anda
-> Kosongkan URLnya jika tidak punya
-> Atau isi URLnya dengan alamat FaceBook anda
-> Isi komentar anda
-> Lalu tekan Postkan Komentar